Berita Bola

Neymar Curhat di Media Sosial Pasca Brasil Tersingkir dari Piala Dunia 2022

Lunasportdaily.com – Pada ajang pertandingan sepak bola Piala Dunia yang sudah kita saksikan bersama bahwa telah dipastikan posisi Brasil kini akan segera angkat kaki dari pertandingan Piala Dunia tahun ini. Tim Samba yang semulanya kini mampu meraih trofi harus merasakan bagaimana pahitnya pulang lebih dulu dikarenakan takluk dari Kroasia melalui beberapa adu penalty pada babak perempat final yang sudah terjadi tempatnya Jumat 09 Desember 2022. Pertandingan yang berlangsung kala itu memang sangat sengit sekali lantaran keduanya begitu antusias untuk merebutkan juara namun sayangnya Brasil harus mengalah pada babak tersebut.

Kekalahan yang diperoleh Tim Samba memang membuat pendukungnya begitu sangat terpukul. Salah satu sosok yang nampak begitu terpukul dengan kekalahan tersebut yaitu adalah Neymar Jr. Selain itu bintang Paris Saint-Germain juga terlihat menangis histeris di lapangan setelah Brasil resmi dinyatakan kalah dan kehilangan sebuah peluang besar untuk dapat melaku ke fase empat besar berikutnya. Menanggapi kesedihan tersebut, pesepak bola yang tengah berusia 30 tahun akhirnya membagikan perasaannya yang dialami melalui media sosial dengan mengatakan bahwasanya mengaku sangat begitu hancur atas kegagalan yang telah terjadi. Impiannya agar dapat mengantarkan negaranya menuju kemenangan pada ajang pertandingan sepak bola Piala Dunia kini gagal. Ungkapan tersebut dituliskan oleh dirinya”Saya hancur secara psikologis, ini tentu kekalahan yang paling menyakitkan buat saya, yang membuat saya tidak berdaya yaitu selama 10 menit, dan setelahnya saya menangis tanpa henti,” ungkapn tersebut ditulis oleh dirinya selaku pemain Barcelona tepat pada hari Minggu 11 Desember 2022. Tidak hanya itu, dirinya juga menuliskan bahwa kekalahan yang dia alami akan membutuhkan waktu sangat lama untuk dapat pulih kembali. Meski dirinya telah mencatatkan 124 penampilan bersama dengan para Timnas Brasil di berbagai kompetisi tetap saja hatinya begitu terpukul dan sangat sakit hati.

Terlepas dari segala sakit hati atas kekalahan yang sudah dialami, Neymar justru mengatakan bahwasanya begitu bangga melihat para anggota Tim Samba yang sudah mampu bertahan hingga titik ini. Mereka telah menunjukkan bagaimana dedikasi dan perjuangan untuk dapat bertahan di Piala Dunia 2022 Qatar meski tidak dapat melanjutkan ke perempat final. Neymar juga menambahkan bahwa grup tersebut sangat pantas mendapatkan kemenangan, Brasil sangat layak memperoleh hal itu. Namun, apabila Tuhan sudah berkehendak lain kita bisa apa. Tugas kita hanya sekedar berusaha dengan menyerahkan semua hasilnya. Perjuangan tersebut meski tidak berakhir dengan sebuah kemenangan, namun cukup setimpal lantaran sudah dibersamakan dengan orang-orang yang memberikan kasih sayang penuh ketika berada di lapangan.

Sebelumnya memang sudah diketahui bahwasanya Neymar sempat memberikan kode yang cukup menyakitkan bagi para penggemar Brasil. Kode tersebut dirinya lemparkan seusai kekalahan yang terjadi pada perempat final di ajang pertandingan sepak bola Piala Duia tahun 2022. Selepas kompetisi yang terjadi pada saat itu, sang pemain mengaku bahwsanya kini sudah tidak lagi yakin dengan dengan dirinya yang masih membela Selecao. Akan tetapi di masa mendatang Neymar sebenarnya belum menutup seratus persen untuk kembali memberikan dukungan pada Brasil. Hanya saja yang perlu menjadi catatan bahwasanya Paris Saint-Germain tersebut tidak dapat menjamin untuk kelanjutan karir dari para Tim Samba. Pemain Barcelona mengatakan bahwasanya ungin memberikan waktu untuk memikirkan bagaimana tentang apa yang diinginkan oleh tim nasional dan diri sendiri. Dirinya juga menambahkan bahwa tidak akan menutup pintu di tim nasional namun tidak juga dapat dikatakan sudah seratus persen untuk kembali memberikan pembelaan terhadap Brasil.

Perlu kita ketahuo pada ajang pertandingan sepak bola Piala Dunia 2022 ini Neymar pada dasarnya tidak turun untuk menjadi eksekutor ketika timnya tengah beradu penalti dengan Kroasia tepatnya di perempat final yang sedang berlangsung beberapa waktu lalu. Pelatih Timnas Brasil Tite tersebut justru menempatkan sang penggawa di posisi sebagai algojo kelima. Hal itu dikarenakan dirinya dianggap memiliki kapabilitas dan mental yang sangat baik untuk dapat berada di bawah tekanan. Namun sayang sekali, keputusan tersebut tentu mengantarkan pada sebuah kegagalan yang cukup menyakitkan bagi para Tim Samba. Neymar kini tidak lagi mendapatkan peluang besar untuk dapat membantu negaranya setelah dua penggawa dikatakan gagak merobek jaring ketika sedang beradu penalty.

Dari hasil tersebut kini diputuskan bahwasanya Kroasia merupakan negara pertama yang berhasil melaju pada semifinal pada ajang kompetisi sepak bola Piala Dunia yang digelar empat tahun sekali. Untuk pertandingan berikutnya akan dilalui oleh Vatreni dengan lawannya yaitu Argentina. Begitupun informasi mengenai duel antara Kroasia dan Argentina yang akan berlangsung di Lusail kini dijadwalkan tepat pada tanggal 14 Desember 2022. Pertandingan antara keduanya tersebut akan berlangsung pada pukul 02.00 WIB. Begitupun dengan slot semifinal yang ditempati oleh Maroko dan Prancis.

Bagi kamu yang penasaran bagaimana keseruan dari babak final Piala Dunia yang sedang berlangsung tahun ini saksikan terus jangan sampai ketinggalan. Beberapa daftar pertandingan sepak bola Piala Dunia yaitu mulai hari ini Rabu 14 Desember 2022 tepatnya pukul 02.00 WIB akan diisini oleh Argentina VS Kroasia yang dilangsungkan di Stadion Lusail. Kita bisa menyaksikannya secara virtual melalui live SCTV, Indosiar, Nex Parabola dan Vidio. Begitupun dengan jadwal berikutnya yaitu Kamis 15 Desember 2022 akan diisi oleh Prancis VS Maroko.

Admin

Luna sportdaily merupakan blog sederhana yang mengulas tentang sepak bola yang tentunya meliputi berita pemain, prediksi, hasil dan jadwal pertandingan sepak bola.

Tinggalkan Balasan